Wibu Poi - Yandere merupakan istilah dalam bahasa Jepang yang mangacu pada karakter cewek atau cowok yang agresif atau sadis. Dalam dunia anime, kata Yandere sering kali dipakai untuk menunjukan cewek yang awalnya terlihat lembut dan penuh kasih sayang. Namun ternyata menyimpan sifat yang buruk dan penuh kebencian.
Akan tetapi, tidak semua karakter Yandere bisa diartikan demikian karena ada juga cewek yang memiliki gelar Yandere namun tidak sejahat yang dibayangkan. Paling tidak sifat mereka sedikit keras dan agresif jika dibandingkan dengan cewek pada umumnya.
Seorang cewek yandere tidak serta merta dibenci oleh para fans anime karena biasanya prilaku jahat mereka ditutupi oleh wajah yang cantik. Jadi tidak sedikit orang yang mengidolakan para yandere, yang walaupun jahat, tapi tetap terlihat cantik.
Berikut ini adalah list 22 karakter anime yandere terbaik yang dipilih oleh 4.143 fans anime.
Penutup
Sepertinya tidak perlu diperdebatkan lagi karena Yuno Gasai memang pantas mendapatkan posisi pertama sebagai karakter yandere terbaik.
Bahkan namanya sudah tidak asing lagi kita dengar terutama di forum dan grup facebook yang membahas tentang anime.
Menurut saya, kemenangan Yuno disebabkan banyaknya korban yang sudah tertipu dengan sifat manis dan lembutnya dalam cerita.
Tapi di akhir cerita Mirai Nikki terjadi plot twist yang membuat banyak orang yang tidak percaya kalau ternyata Yuno memiliki sifat yang penuh dengan kekejian.
Bagaimana dengan kalian? Apakah kalian juga mengidolakan salah satu karakter di atas atau punya karakter yandere terbaik lainnya?
Sumber: goboiano.com
Akan tetapi, tidak semua karakter Yandere bisa diartikan demikian karena ada juga cewek yang memiliki gelar Yandere namun tidak sejahat yang dibayangkan. Paling tidak sifat mereka sedikit keras dan agresif jika dibandingkan dengan cewek pada umumnya.
Seorang cewek yandere tidak serta merta dibenci oleh para fans anime karena biasanya prilaku jahat mereka ditutupi oleh wajah yang cantik. Jadi tidak sedikit orang yang mengidolakan para yandere, yang walaupun jahat, tapi tetap terlihat cantik.
Berikut ini adalah list 22 karakter anime yandere terbaik yang dipilih oleh 4.143 fans anime.
22. Yukako Yamagishi (JoJo’s Bizarre Adventure: Diamond is Unbreakable) – 207 votes
21. Rolo Lamperouge (Code Geass) – 207 votes
20. Namie Yagiri (Durarara!!) – 207 votes
19. Kaede Fuyou (Shuffle!) – 249 votes
18. Ryoko Asakura (The Melancholy of Haruhi Suzumiya) – 249 votes
17. Kanon Nakagawa (The World God Only Knows) – 249 votes
16. Mana Ouma (Guilty Crown) – 249 votes
15. Amane Misa (Death Note) – 290 votes
14. Mika Harima (Durarara!!) – 290 votes
13. Haruna Niekawa (Durarara!!) – 290 votes
12. Mikaela Hyakuya (Seraph of the End) – 373 votes
11. Mizuki Himeji (Baka to Test to Shoukanjuu) – 497 votes
10. Nadeko Sengoku (Monogatari) – 539 votes
9. Ako Tamaki (Netoge) – 539 votes
8. Himiko Toga (My Hero Academia) – 539 votes
7. Juvia Lockser (Fairy Tail) – 580 votes
6. Ayase Aragaki (Oreimo) – 621 votes
5. Shion Sonozaki (Higurashi When They Cry) – 621 votes
4. Mikasa Ackerman (Attack on Titan) – 911 votes
3. Tokisaki Kurumi (Date A Live) – 1,243 votes
2. Esdeath (Akame ga Kill!) – 1,243 votes
1. Yuno Gasai (The Future Diary) – 2,154 votes
Penutup
Sepertinya tidak perlu diperdebatkan lagi karena Yuno Gasai memang pantas mendapatkan posisi pertama sebagai karakter yandere terbaik.
Bahkan namanya sudah tidak asing lagi kita dengar terutama di forum dan grup facebook yang membahas tentang anime.
Menurut saya, kemenangan Yuno disebabkan banyaknya korban yang sudah tertipu dengan sifat manis dan lembutnya dalam cerita.
Tapi di akhir cerita Mirai Nikki terjadi plot twist yang membuat banyak orang yang tidak percaya kalau ternyata Yuno memiliki sifat yang penuh dengan kekejian.
Bagaimana dengan kalian? Apakah kalian juga mengidolakan salah satu karakter di atas atau punya karakter yandere terbaik lainnya?
Sumber: goboiano.com
22 Karakter Yandere yang Paling Disukai Fans Anime
Reviewed by AdminWibu
on
October 23, 2017
Rating:
No comments: